BNN Temukan Inex dan Ganja Dalam Penggerebekan Rumah Raffi
Rafi Ahmad Trending Topik
Jurnal Harian - Penggerebekan Badan Narkotika Nasional (BNN) ke rumah Raffi Ahmad di
Jalan Gunung Balong RT 09 / 04 Lebak Bulus Jaksel membuahkan penemuan
mengejutkan. Dari penggerebekan tersebut, BNN menemukan pil terlarang
jenis inex dan ganja.
"Saya baru dapat info kalau yang melakukan penggerebekan dari BNN," ungkap sumber di kepolisian saat dihubungi Merdeka.com, Minggu (27/1). Dari penggerebekan tersebut didapat 20 butir pil inex.
Sumber tersebut enggan menjelaskan lebih rinci karena yang menangani
kasus ini adalah BNN. "Silakan menghubungi BNN," terang sumber tersebut.
Kabar yang beredar di kalangan wartawan mengatakan ada 16 selebriti yang terjaring dalam penggerebekan itu. Hal tersebut hingga kini belum ditanggapi oleh pihak BNN. "Saya belum dapat kabar soal itu," tukas Sumirat, Humas dari BNN. (mdk/dka)
sumber : kapanlagi.com
"Saya baru dapat info kalau yang melakukan penggerebekan dari BNN," ungkap sumber di kepolisian saat dihubungi Merdeka.com, Minggu (27/1). Dari penggerebekan tersebut didapat 20 butir pil inex.
Rumah Raffi Ahmad yang sepi di pagi selepas penggerebekan. (Matias Purwanto)
Kabar yang beredar di kalangan wartawan mengatakan ada 16 selebriti yang terjaring dalam penggerebekan itu. Hal tersebut hingga kini belum ditanggapi oleh pihak BNN. "Saya belum dapat kabar soal itu," tukas Sumirat, Humas dari BNN. (mdk/dka)
sumber : kapanlagi.com